-
13 Rekomendasi Keyboard Bluetooth / Wireless Terbaik yang Mudah Dibawa
Keyboard bluetooth atau wireless saat ini lebih populer ketimbang keyboard yang menggunakan kabel. Ini karena kegunaannya yang lebih praktis dan fleksibel selama masih terhubung dengan jangkauan bluetooth. Sementara keyboard kabel bisa dibilang punya ruang gerak terbatas karena harus dicolokkan ke USB di PC maupun laptop. Keunggulan lain dari keyboard bluetooth atau wireless adalah bisa terhubung…
-
12 Rekomendasi Merk Produk Skincare Yang Bagus Dan Terbaik di Indonesia
Merawat kulit tidak hanya lewat gaya hidup sehat saja. Tapi, ada kalanya kita membutuhkan produk skincare ketika kulit kurang nutrisi atau membutuhkan kandungan extra yang hanya ada di produk-produk tersebut. Skincare sebenarnya penting untuk setiap orang, karena selain menyehatkan kulit, skincare juga dapat meningkatkan kualitas mental seseorang. Kok bisa? Sebab, kulit yang bagus memberi dampak…
-
12 Rekomendasi Merk Sandal Pria Terbaik Yang Awet Dan Nyaman
Sandal saat ini bukan hanya menjadi alas pelindung kaki, tapi juga salah satu fashion item bagi kalangan muda atau pemerhati mode. Di samping itu, sandal yang modis juga harus dibarengi dengan material yang baik agar awet dan nyaman saat digunakan dalam berbagai kondisi. Sandal pria khususnya, yang dibuat lebih kompleks menyesuaikan kegiatan kaum pria yang…
-
11 Rekomendasi Kompor Listrik Terbaik, Berkualitas dan Hemat Listrik
Kompor dengan bahan bakar gas, umum digunakan oleh masyarakat di Indonesia. Namun kompor listrik kini juga banyak digunakan oleh ibu rumah tangga kekinian. Selain lebih hemat energi, kompor listrik juga menawarkan keunggulan lainnya, seperti tidak mengeluarkan api dan proses memasak yang lebih cepat dibanding kompor pada umumnya. Kompor listrik tentunya juga nggak mengeluarkan asap sehingga…
-
12 Rekomendasi Lipstik yang Bagus, Tahan Lama dan Terbaik
Lipstik menjadi faktor utama dalam menunjang hasil makeup kamu yang sempurna. Menambahkan warna pada bibir dapat mmembuat perbedaan besar pada fitur wajah kamu. Tetapi jangan sampai kamu salah memilih warna lipstik, karena akan dengan mudahnya akan merusak seluruh tampilan makeup dan look bibir kamu. Itulah mengapa, pentingnya memilih warna lipstik yang cocok untuk kamu. Dengan…
-
11 Rekomendasi Penguat Sinyal Wifi Terbaik (Wifi Extender Terbaik)
Internet menjadi kebutuhan yang penting di era digital. Sebab berbagai aktivitas kini mengandalkan jaringan internet, seperti untuk bekerja, bisnis, maupun aktivitas lainnya. Di antara layanan internet yang banyak digunakan masyarakat di Indonesia yaitu internet kabel, atau bisa disebut wifi. Layanan internet ini biasanya digunakan di perkantoran atau perumahan. Sayangnya jaringan wifi memiliki jangkauan yang terbatas….
-
14 Rekomendasi Merk Cushion Lokal yang Bagus dan Terbaik
Siapa sih yang gak butuh cushion? Produk yang satu ini menjadi cukup penting untuk menghasilkan makeup sempurna. Gimana enggak, cushion sendiri mampu memberikan coverage yang cepat di wajah kamu, karena cushion merupakan foundation cair yang dikemas secara compact dan dilengkapi juga dengan powder sponge, sehingga kamu mudah mengaplikasikannya. Selain itu, cushion compact juga dilengkapi dengan…
-
11 Rekomendasi Filter Aquarium Terbaik, Awet dan Berkualitas
Filter aquarium terbaik dibutuhkan untuk membersihkan air serta menjaga ekosistem. Dengan menggunakan filter berkualitas, ikan dan tanaman di dalamnya bisa tumbuh dan hidup dengan baik. Manfaat lain menggunakan filter adalah aquarium kamu jadi tidak perlu sering-sering dikuras atau diganti airnya. Kalau kamu hobi memelihara ikan hias, pemilihan filter menjadi salah satu hal penting. Sebab beberapa…